CARI ARTIKEL DISINI

Minggu, 05 November 2017

Perangkat Lunak Komputer, Fungsi, Pembagian dan Jenisnya

ad300
Advertisement

Pada pembahasan kita kali ini tentang perangkat lunak komputer, fungsi, pembagian dan jenisnya. Software atau perangkat lunak adalah sebuah data yang diprogram dan disimpan secara digital yang tidak dapat disentuh dan tidak pula dapat dilihat secara fisiknya, yang mana dokumentasi dan berbagai informasi bisa dibaca dan ditulis oleh komputer namun berfungsi untuk menjalankan suatu perintah atau instruksi melalui program untuk mengolah data sesuai dengan fungsi masing-masing dari program tersebut.

Sofware memang tidak terlihat secara fisik tetapi terdapat dalam komputer. Dalam sebuah komputer, software bisa diibaratkan sebagai jiwanya komputer. Tanpa adanya software, sebuah komputer tidak berfungsi apa-apa. Software ini dapat dioperasikan saat kita menggunakan komputer atau media elektronik lainnya. Maka dari itu, bisa dikatakan bahwa software adalah program yang mengatur jalannya komputer. Software juga dapat dikatakan sebagai penggerak dan pengontrol hardware (perangkat keras).

Share This
Latest
Next Post

Pellentesque vitae lectus in mauris sollicitudin ornare sit amet eget ligula. Donec pharetra, arcu eu consectetur semper, est nulla sodales risus, vel efficitur orci justo quis tellus. Phasellus sit amet est pharetra